1. This site uses cookies. By continuing to use this site, you are agreeing to our use of cookies. Learn More.
  2. Welcome back! Thank you for being a part of this Traders Community. Let's discuss and share :)
    Selamat datang kembali! Trimakasih telah menjadi bagian dari Komunitas Trader ini. Mari berdiskusi dan berbagi :)
    Dismiss Notice

Welcome Bonus $100 tanpa Deposit dari ForexChief

Discussion in 'Iklan - Advertising' started by jakaduriat, 14 May 2018.

  1. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Harga Minyak Negatif, Kanada Terpaksa Stop Produksi

    Harga minyak mentah jatuh ke salah satu level terendah dalam sejarah pada perdagangan tadi malam. Kontrak berjangka WTI untuk pengiriman bulan Mei 2020 bahkan sempat membukukan harga minyak negatif, tepatnya pada USD-40.32 per barel. Kabar yang menggemparkan ini membawa konsekuensi buruk bagi semua negara penghasil minyak, termasuk Kanada. Pasangan mata uang USD/CAD mengokohkan posisi dalam kisaran tertinggi sejak Januari 2016 yang telah dihuni sejak bulan lalu. Saat berita ditulis (21/April), Greenback masih diperdagangkan sekitar level 1.4150-an versus Loonie. Sementara itu, perusahaan-perusahaan Kanada mulai menutup aktivitas produksi pasir

    Minyak-nya secara bertahap akibat harga jual yang terlalu rendah.
    Surplus Minyak Melimpah, Produsen Kehilangan Pembeli Sejak awal tahun ini, harga minyak telah merosot pesat sebagai akibat dari penurunan permintaan bahan bakar di tengah pandemi COVID-19, serta peningkatan pasokan sebagai imbas perang harga Arab Saudi-Rusia. Kartel OPEC+ berhasil menyepakati pemangkasan produksi beberapa waktu lalu, tetapi jumlahnya terlalu kecil dibanding kemerosotan permintaan global. Tak pelak, surplus melimpah hingga fasilitas-fasilitas penyimpanan minyak di Amerika Utara semakin mendekati full-capacity dengan cepat. Absensi fasilitas penyimpanan yang memadai, membuat para produsen kehilangan pembeli. Menurut Bloomberg, pekan lalu sejumlah pembeli minyak di Texas bahkan telah menawarkan harga serendah USD2 per barel. Kejatuhan harga kontrak minyak berjangka WTI ke bawah nol merupakan bagian dari kronologi kolapsnya pasar minyak ini.

    Mengikuti situasi pasar dunia, harga minyak acuan Kanada ambruk. Western Canadian Select (WCS) telah diperdagangkan di bawah USD10 per barel selama sepuluh hari terakhir. Dalam perdagangan tadi pagi, posisi kontrak berjangka WCS juga sempat jatuh ke bawah nol. Artinya, produsen harus membayar pembeli agar dapat melepas stok minyak yang dimilikinya. Menanggapi kemerosotan harga dan penuhnya fasilitas penyimpanan minyak AS, perusahaan-perusahaan minyak Kanada sontak mengumumkan pemangkasan produksi. Husky Energy, Cenovus, dan ConocoPhillips mengurangi produksi antara puluhan hingga ratusan ribu barel per hari. Pemangkasan produksi serupa kemungkinan akan terus berlanjut dan meluas. Pada gilirannya, hal ini berpotensi menggilas perekonomian Kanada. Sejumlah provinsi terbesar mengandalkan sektor migas sebagai sumber pendapatan dan mata pencaharian utama. Akan tetapi, para analis menilai korelasi harga minyak terhadap nilai tukar Dolar Kanada bisa jadi semakin memudar.

    Sourch News : www.seputarforex.com

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  2. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    MetaTrader 4

    Platform MetaTrader 4 adalah salah satu platform trading forex yang paling populer di dunia. Ini mendapatkan reputasi karena kenyamanan dan fungsionalitas yang memungkinkan pedagang tidak hanya untuk melakukan transaksi tetapi juga melakukan analisis dinamika pasar, dan memprogram robot trading milik kita sendiri dengan bahasa MQL4 juga.

    Fungsionalitas dari terminal MetaTrader4 memungkinkan trader untuk mengaplikasikan strategi trading forex menggunakan berbagai jenis order, untuk alasan itu: market order, stop order, dan limit order. Menggunakan terminal, satu dapat mengirim order tidak hanya melalui window tapi juga beroperasi langsung dari chart, yang secara signifikan menyederhanakan melakukan transaksi. Juga, pengembang platform menambahkan fungsi OneClick Trading, sehingga trader dapat mengirim order hanya dengan satu klik mouse.

    Kita harus memberikan perhatian khusus untuk kemampuan analisa dari MetaTrader 4. Demi untuk melakukan analisis secara teknikal, terminal klien memiliki lebih dari 40 indikator trading yang dapat digunakan klien untuk membuat prediksi mengenai pasar dan menentukan kecenderungan yang lebih akurat. Namun, para pengembang tidak berhenti sampai disitu dan menciptakan bahasa MQL4 yang memungkinkan trader untuk membuat program indikator sendiri berdasarkan persepsi mereka sendiri dari pasar.

    Namun, fitur yang paling penting dari platform untuk memikat dunia adalah kesederhanaan dan fungsi yang serbaguna. Dijabarkan dan intuitif antarmuka yang mudah dimengerti, informasi lengkap, kemudahan dalam instalasi dan setup, kemampuan analisa yang luas, feed berita, layanan sinyal trading, dan banyak fitur lainnya telah membawa MetaTrader 4 ke posisi terkemuka di pasar terminal dunia.

    Fitur khusus terminal MetaTrader 4:
    • Sangat cocok baik untuk amatir dan profesional. Antarmuka yang mudah dimengerti;
    • Sosial trading dengan bantuan layanan sinyal trading;
    • Alat yang fleksibilitas untuk analisa teknikal;
    • Memungkinan untuk melakukan trading dengan menggunakan program adviser;
    • Perpustakaan indikator gratis, adviser, dan script;
    • Dimasukkan bahasa pemrograman MQL 4 untuk membuat indikator dan EA;
    • Berita ekonomi dan keuangan di dalam terminal;
    • Versi mobile dari terminal untuk sistem operasi Apple iOS dan Android;
    • Enkripsi data aman.

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  3. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Putaran ke-13 dari kontes "Fast Warren"


    Pendaftaran putaran ke-13 kontes "Fast Warren" telah dibuka​


    Klien yang terhormat!

    Kami senang untuk memberitahukan kepada anda tentang pembukaan pendaftaran kontes "Fast Warren" putaran ke-13!

    Fast Warren - adalah kontes dua mingguan yang menggunakan akun "cent" dan memungkinkan untuk menggabungkan trading seperti biasa di akun anda dengan kompetisi untuk mendapatkan hadiah uang. Kontes diadakan dalam dua nominasi - "Profit terbesar" dan "Turnover tertinggi". Peserta dengan rating tertinggi dapat menjadi pemenang di kedua nominasi pada saat yang sama dan menerima hadiah untuk setiap kompetisi.

    Fitur dari kontes:

    • Total hadiah $ 2100;
    • Dua nominasi dan hadiah untuk 10 pemenang;
    • Semua strategi trading dan robot diperbolehkan;
    • Hadiah dapat diwithdraw langsung tanpa pembatasan;
    • Partisipasi dalam kontes dapat dihentikan setiap saat dengan dana yang disimpan.

    Informasi detail tentang ketentuan kontes dan prosedur pendaftaran dapat ditemukan pada halaman kontes "Fast Warren".

    Hormat kami,
    ForexChief

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  4. rahmatrabani

    rahmatrabani Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Mengelola Account Trading



    Kebanyakan dari trader forex retail membuka account tradingnya dengan balance yang relatif kecil. Mereka tentunya ingin balance accountnya tumbuh berkembang. Walaupun tidak mudah melakukannya, hal itu bisa dicapai dengan merubah persepsi dan cara trading. Besar kecilnya sebuah account balance bukan ukuran sukses seorang trader, dan seorang trader yang berhasil mengelola account tradingnya dengan baik tidaklah harus seorang trader profesional yang full time. Sukses dalam trading forex diukur dari persentasi yang telah dihasilkan oleh account balance kita dalam waktu tertentu. Misalnya jika account balance kita $2,000 dan kita bisa menghasilkan profit $200 per bulan, maka bisa saja kita dianggap telah sukses dalam mengelola account trading. Seorang trader seharusnya tahu apa yang perlu dilakukan untuk mencapai sukses dalam mengelola account tradingnya.

    Fokus pada cara trading kita, bukan pada besarnya profit
    Kesalahan persepsi seorang trader dengan account balance yang relatif kecil adalah bahwa mereka harus mencetak profit sesering mungkin karena merasa telah menginvestasikan seluruh dananya dalam account trading dan berharap bisa dengan cepat meraih sukses dalam trading forex. Hal ini mengakibatkan kurangnya perhatian pada managemen resiko dan cara trading yang efektif , dua poin yang sangat penting dan dominan dalam trading forex.

    Seorang trader seharusnya berhasil mengelola balance dengan nilai kecil terlebih dahulu sebelum mencoba mengelola balance dengan dana yang relatif besar. Bahkan jika kita memiliki dana yang relatif besar, tidak seharusnya kita investasikan seluruhnya pada account trading sebelum kita berhasil dengan baik mengelola account dengan dana yang relatif kecil. Seharusnya seorang trader tidak fokus pada strategi memperbesar ukuran lot setiap kali entry guna menggandakan profit, tetapi harus mengutamakan managemen resiko yang proporsional dan realistis untuk memperoleh profit yang konsisten dalam jangka panjang.

    Dengan cara ini account trading kita akan berkembang dengan lambat, tetapi konsisten dari waktu ke waktu. Salah satu strategi trading yang cocok diterapkan adalah metode price action yang dikombinasikan dengan trading plan yang sesuai dengan risk manangement kita.

    Perlakukan account balance kecil seperti Anda mengelola dana besar
    Anggaplah Anda mengelola dana yang cukup besar jika account trading Anda relatif kecil, karena pada prinsipnya cara memperoleh hasil yang konsisten dalam trading adalah sama, yaitu managemen resiko yang benar, tidak over-trade dan tidak over-leverage. Jika Anda katakan punya account trading $1 juta, profit sekali atau dua kali dengan konsisten dalam sebulan mungkin nilainya sudah cukup berarti.

    Sebaliknya jika balance Anda kecil, secara emosi Anda ingin dan merasa perlu untuk masuk pasar sesering mungkin untuk mengembangkan account dengan cepat. Hal ini tidak perlu Anda lakukan jika Anda menganggap dana pada account Anda cukup besar dan hanya ingin hasil trading yang konsisten. Memang ukuran lot per trade Anda lebih kecil, tetapi yang hendak dicapai adalah konsistensi dalam trading. Jika konsistensi tersebut telah dapat Anda lakukan, Anda bisa mulai memperbesar balance Anda secara bertahap, dan dengan metode dan strategi trading yang sama, account Anda tentu akan berkembang dengan konsisten dari waktu ke waktu.

    Selain hal utama diatas, yang juga penting untuk Anda lakukan jika Anda ingin berhasil mengelola account balance kecil adalah dengan membuat jurnal trading yang diupdate dengan teratur untuk evaluasi hasil trading Anda dari waktu ke waktu, agar Anda bisa disiplin dan bertanggung jawab pada track record trading Anda.

    Kalau Anda sedang berusaha menemukan investor untuk mengembangkan account trading Anda, tentunya si calon investor menginginkan bukti hasil trading Anda serta metode dan strategi trading yang Anda terapkan, dan ini bisa Anda tunjukkan dengan jurnal trading dan trading plan yang telah Anda buat. Dan jika Anda ingin menekuni trading forex dengan serius, sudah seharusnya Anda belajar untuk berhasil mengelola account dengan nilai kecil terlebih dahulu sebelum mengelola account trading dengan dana besar.

     
  5. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point

    Data Pengangguran Masih Besar, Minyak Lanjutkan Penguatan
    1. Rilis data Klaim pengangguran; PMI Eropa merosot lagi


    AS akan melaporkan data klaim pengangguran mingguan pada pukul 08:30 ET, indikator yang telah menjadi informasi paling mutakhir dan kuat dari kerusakan ekonomi yang ditimbulkan pandemi covid-19.

    Analis yang disurvei Investing.com memperkirakan 4,2 juta klaim awal pada minggu lalu, turun dari 5,245 juta pada minggu sebelumnya, dan turun sekitar 50% dari lonjakan pada awal April. Klaim yang berkelanjutan diperkirakan akan meningkat menjadi 16,48 juta dari 11,98 juta minggu lalu.

    Penjualan rumah baru, yang dijadwalkan rilis pada pukul 10 pagi ET, diperkirakan turun 15% pada bulan Maret, sementara survei bisnis Fed Kansas City pada pukul 11 pagi kemungkinan akan mengikuti jejak indeks manufaktur Empire State dan survei Philly Fed pada awal bulan.

    Sebelumnya, survei manajer pembelian untuk Eropa bahkan lebih buruk dari yang diharapkan, menyentuh posisi terendah sepanjang masa ketika responden kurang optimis tentang laju penguatan ekonomi.

    2. Bursa AS diprediksi dibuka lebih tinggi
    Bursa AS akan dibuka beragam, mengkonsolidasikan kenaikan Rabu yang didukung stabilisasi harga minyak.

    Pada 06:25 ET (1025 GMT), kontrak Dow Jones 30 Berjangkaturun 24 poin atau 0,1% pada level 23.333 poin, sedangkan kontrak berjangka S&P 500naik 0,1% dan kontrak berjangka Nasdaq 100 datar.

    Fitur mencolok dari rilis laba setelah jam kerja pada hari Rabu adalah saham CSX (NASDAQ: CSX) dan saham Kinder Morgan (NYSE: KMI), yang bertahan meskipun ada penurunan yang dapat diprediksi dalam bisnis mereka saat ini.

    Saham Las Vegas Sands (NYSE: LVS), rebound 7,6% dalam perdagangan premarket meskipun ada bukti dari bisnis Macau bahwa kasino mungkin menghadapi tantangan terbesar jika semua bisnis kembali normal setelah pandemi.

    3. Minyak melanjutkan penguatan, untuk saat ini
    Harga minyak melanjutkan penguatan, yang dimulai dengan upaya Presiden Donald Trump untuk menyuntikkan sedikit premi risiko geopolitik pada hari Rabu dengan tweet yang mengancam Iran.

    Iran, yang membutuhkan harga minyak lebih tinggi sama seperti Texas, dengan senang hati bermain Kamis pagi, memperingatkan "respons cepat" terhadap setiap provokasi AS.

    Pada 6:25 AM ET, Minyak Mentah WTI Berjangka AS kembali di level $ 15,39 per barel, naik 11,7% dari Rabu malam, sementara patokan internasional Minyak Brent Berjangka naik 7,4% ke level $ 21,88.

    Para analis mengatakan kericuhan tidak mungkin memberikan dukungan berkelanjutan, mengingat ketidakseimbangan yang luas antara penawaran dan permintaan. Laporan mingguan Rabu dari Administrasi Informasi Energi menunjukkan bahwa kapasitas penyimpanan cadangan di Cushing, titik pengiriman untuk kontrak berjangka NYMEX, turun menjadi kurang dari 18 juta barel. Mengingat stok Cushing naik 4,8 juta barel pekan lalu, risiko harga kembali ke nol pada berakhirnya kontrak berikutnya tampaknya masih bisa terjadi lagi.




    Ditulis Oleh: Investing.com


    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  6. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Lika-Liku Menjadi Day Trader Dalam Forex

    Biasanya, orang menjadi Day Trader karena tidak suka posisi trading terbuka hingga berhari-hari dan ingin mendapatkan kepastian profit atau loss dengan cepat

    Day Trader adalah istilah yang umum digunakan untuk menyebut orang-orang yang memiliki gaya trading jangka pendek, dengan membuka dan menutup posisi perdagangan di pasar finansial dalam tempo satu hari saja atau bahkan kurang dari itu. Biasanya, orang memilih Day Trading dalam forex karena tidak suka mempertahankan posisi perdagangan hingga berhari-hari dan ingin mendapatkan kepastian profit atau loss dengan cepat, walaupun mereka juga tak tertarik dengan gaya trading kilat ala scalping.

    Semua orang bisa menjadi Day Trader. Akan tetapi, metode Day Trading dalam forex belum tentu cocok untuk semua orang. Faktanya, kebanyakan orang yang mencoba-coba menjadi Day Trader, seringkali gagal dan malah berakhir dengan kerugian.

    Orang Yang Cocok Menjadi Day Trader
    Jadi, orang seperti apa yang cocok untuk menjadi Day Trader? Ada empat karakteristik utama:

    • Anda tak suka membiarkan posisi trading floating hingga lebih dari sehari.
    • Anda dapat menganalisa pasar pada timeframe H4 atau H1.
    • Anda punya waktu untuk menganalisa pasar di awal sesi perdagangan dan kemudian memantau posisi trading Anda sepanjang hari.
    • Anda selalu ingin mendapatkan kepastian apakah profit atau tidak setiap harinya.
    • Di sisi lain, pekerjaan sebagai Day Trader boleh jadi tak cocok bagi Anda bila:

    Anda lebih suka trading dengan jangka lebih panjang (D1, W1, Monthly), atau justru sebaliknya, lebih memilih trading di jangka lebih pendek (time frame M30, M10, M5).
    Anda tak punya waktu untuk menganalisa pasar setiap hari dan memantaunya seharian.
    Anda punya mata pencaharian lain yang bersifat full time.
    Seorang Day Trader biasanya melakukan transaksi beberapa kali sehari dengan mencari perolehan beberapa poin per transaksi, lalu diakumulasikan untuk mendapatkan profit atau loss di akhir hari. Strategi seorang Day Trader adalah dengan memanfaatkan pergerakan harga dalam satu hari perdagangan. Berbeda dengan seorang investor yang baru mencairkan investasinya setelah beberapa minggu, bulan, atau bahkan tahun. Prinsip Day Trader: market akan selalu menawarkan banyak kesempatan setiap hari.

    Kesulitan-kesulitan Seorang Day Trader
    Perlu diketahui, salah satu masalah terbesar dalam Day Trading adalah resiko hilangnya modal. Ini merupakan bisnis yang akan menguji nyali dan kesabaran karena Anda harus selalu memantau layar trading, menyerap, dan memproses segala informasi yang muncul, lalu harus membuat keputusan yang cepat untuk membeli atau menjual.

    Ini merupakan pekerjaan yang cukup rumit dan memerlukan banyak keterampilan. Oleh karena itu, pemula tidak dianjurkan untuk Day Trading dalam forex. Ini merupakan seni trading yang sebaiknya dipraktikkan oleh para profesional dengan pengalaman bertahun-tahun dan sudah memperlakukan Day Trading layaknya pekerjaan utama.

    Menurut survei, 90 persen orang yang mencoba menjadi Day Trader pasti pernah mengalami kegagalan. Oleh karena itu, jika Anda ingin memiliki kesempatan untuk sukses, berusahalah semaksimal mungkin untuk melakukan yang terbaik bagi usaha trading Anda.

    Adakah Tips Sukses Day Trading Dalam Forex?

    Ketahuilah Dasar-Dasarnya.
    Pertama-tama, Anda harus mengetahui cara kerja market forex. Pelajari bagaimana proses trading berjalan dari A ke Z. Selain membaca artikel-artikel dan buku tentang trading, alternatif cerdas lainnya adalah dengan membuka sebuah akun trading virtual (demo) di mana Anda bisa leluasa berlatih tanpa menggunakan dana sesungguhnya.

    Lakukan trading virtual sampai titik di mana Anda sudah memahami ritme pasar, dan setelah itu baru melakukan trading secara sebenarnya. Banyak sekali broker forex yang menawarkan program-program pelatihan trading (akun demo) yang dapat Anda manfaatkan.

    Ikutilah Fundamental dan Sentimen Pasar Harian.
    Unsur fundamental bisa berdampak kuat pada pergerakan pasar harian dan bias-bias pelaku pasar. Perilisan suatu berita penting dari Amerika Serikat umpamanya, bisa seketika membalik pergerakan harga di pasar forex jika sebelumnya tidak diperkirakan oleh pelaku pasar. Oleh karena itu, Anda perlu mengikuti kalender forex dan menandai momen-momen berdampak tinggi yang bisa berpengaruh pada hasil Day Trading dalam forex.

    Jagalah Psikologi Diri Agar Tetap Tenang, Apapun yang Terjadi.
    Diantara daftar kesalahan fatal dalam trading, ketidakmampuan mengontrol psikologi diri biasanya masuk di urutan terakhir. Namun, jumlah korban akibat faktor psikologi ini justru dominan di kalangan Day Trader. Sebabnya boleh jadi karena kepenatan memantau pasar sepanjang hari, serakah setelah baru menang besar sekali, ataupun mudah menyerah pasca gagal dua atau tiga kali.

    Apapun awal mulanya, tentu Anda tak ingin menjadi korban, bukan!? Karenanya, kuasai dasar-dasarnya, berlatihlah hingga matang dahulu sebelum menerjunkan dana Anda secara total untuk Day Trading dalam forex, kemudian jangan lupa ikuti fundamental dan sentimen pasar harian, agar tidak ikut terlindas oleh pergerakan pasar.

    SUMBER : seputarforex.com

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  7. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point

    Euro Melemah Setelah Pimpinan Uni Eropa Tak Sepakati Rencana Stimulus


    Euro Melemah Setelah Pimpinan Uni Eropa Tak Sepakati Rencana Stimulus
    Euro Melemah Setelah Pimpinan Uni Eropa Tak Sepakati Rencana Stimulus
    Investing.com | 24/04/2020 11:44

    Jadilah yang pertama berkomentar
    Euro Melemah Setelah Pimpinan Uni Eropa Tak Sepakati Rencana Stimulus
    Investing.com - Euro melemah terhadap dolar AS pada Jumat (24/04) pagi. Pelemahan mata uang tunggal Eropa ini terjadi pasca para pemimpin Uni Eropa tidak mencapai kata sepakat mengenai paket stimulus pemulihan covid-19 meski negara-negara anggota blok belum mengetahui tentang bagaimana membiayai anggaran pengeluarannya.

    EUR/USD turun tipis 0,04% ke 1,0772 pukul 11.05 WIB dan EUR/GBP sedikit turun 0,01% di 0,8717. Sebaliknya, rupiah melemah 1,04% di 16.713,2 terhadap euro.

    Namun blok ekonomi 27 negara tersebut mendukung rencana jangka pendek $540 miliar untuk mendukung dunia usaha dan juga ekonomi menghadapi dampak langsung covid-19.

    Tetapi para pengamat mengatakan rencana stimulus yang lebih besar dan berani diperlukan untuk mengurangi kerusakan akibat pandemi covid-19.

    Menjelang pertemuan itu, Komisi Eropa mengajukan rencana 2 triliun euro tetapi negara-negara anggota tidak setuju tentang bagaimana mereka harus berbagi beban.

    Prancis, Italia, dan Spanyol mendorong agar stimulus didanai oleh penjualan utang Uni Eropa, atau yang disebut obligasi corona. Tetapi Jerman dan Belanda telah menolak gagasan itu karena khawatir dapat juga dibebankan atas pembiayaan tersebut.

    Presiden ECB Christine Largarde mengatakan ekonomi kawasan euro bisa menyusut sebesar 15% tahun ini, dan mendesak para pemimpin Uni Eropa agar segera menerbitkan stimulus.

    ECB mengikuti langkah Federal Reserve dan mengatakan akan menerima junk bond atau obligasi dengan imbal hasil tinggi, atau berperingkat sampah, sebagai jaminan bagi perbankan untuk mengakses pinjaman dengan bunga sangat rendah. Tetapi tidak seperti The Fed, ECB tidak memiliki opsi untuk menerapkan pemotongan utang untuk mengimbangi perubahan nilai sehingga ini memberi beban tambahan bagi bank sentral tersebut hingga risiko menderita kerugian.

    "Satu hal yang mungkin menimbulkan masalah bagi ECB yakni profil risiko tinggi obligasi berperingkat BB dan fakta bahwa, tidak seperti operasi repo, tidak ada pemotongan untuk melindungi sistem Eropa dari potensi kerugian," ungkap UBS.

    Ditulis Oleh: Investing.com


    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  8. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Klien yang Terhormat,

    Kami segenap team ForexChief mengucapkan Selamat menjalankan ibadah Puasa bagi semua klien ForexChief.
    [​IMG]
    Semoga diberikan kelancaran dalam menjalankan ibadah puasa tahun ini.Terima Kasih.

    Hormat kami,
    ForexChief

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  9. rahmatrabani

    rahmatrabani Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Podcast: Tips Ampuh Hindari Margin Call



    Margin Call bukanlah hal baru dalam trading forex. Margin Call (MC) bisa diartikan momen ketika trader mendapati equity pada akun trading sudah tidak mencukupi minimal pembukaan posisi trading. Biasanya, hal ini terjadi karena trader mengalami loss dalam jumlah besar sehingga mengharuskan semua posisi ditutup paksa oleh sistem MetaTrader.

    Inilah alasan banyak trader tak ingin terkena MC. Namun faktanya, hampir semua trader pasti pernah mengalami Margin Call, tak peduli apakah trader pemula ataupun yang sudah profesional sekalipun. Selain itu, kesempatan trader terkena Margin Call memang selalu ada, karena trader berhadapan dengan pasar yang pergerakannya tidak bisa diprediksi 100 persen.

    Namun yang membedakan trader pemula dan profesional adalah intensitas terkena MC. Trader yang sudah profesional pasti jarang mendapati akun tradingnya terkena MC. Tetapi untuk untuk trader pemula pasti rentan terkena MC (Baca Juga: Ciri-Ciri Trader Yang Rawan Kena Margin Call).

    Salah satu alasannya adalah trader pemula cenderung "asal-asalan" pada saat open posisi. Lantas, bagaimana cara agar trader pemula selalu terhindar dari Margin Call? Temukan jawabannya dengan menyimak episode podcast tim Seputarforex bersama trader profesional berikut ini.



    Baca selengkapnya di: https://www.seputarforex.com/artikel/podcast-tips-ampuh-hindari-margin-call-292472-31

     
  10. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Akun Islamic


    Layanan Free Swap dirancang khusus untuk para trader yang keyakinan agama nya tidak memperbolehkan penggunaan tingkat bunga mata uang dalam dunia trading.

    Akun dengan layanan Free Swap juga disebut «akun Islamic», ciri utamanya adalah tidak adanya pertukaran akrual dan write-off dari swap, yang dihitung berdasarkan suku bunga kredit bank sentral nasional.

    Syarat dan Ketentuan Free Swap:
    1. Free Swap hanya tersedia untuk akun standar: MT4.DirectFX, MT4.Classic+, MT5.DirectFX, MT5.Classic+;
    2. Free Swap hanya tersedia untuk klien Muslim dari negara yang terdaftar, dimana di negara tersebut Islam adalah agama yang dominan;
    3. Free Swap berlaku untuk daftar instrumen trading berikut : AUDCAD, AUDCHF, AUDJPY, AUDNZD, AUDUSD, CADCHF, CADJPY, CHFJPY, EURAUD, EURCAD, EURCHF, EURGBP, EURJPY, EURUSD, GBPAUD, GBPCAD, GBPCHF, GBPJPY, GBPUSD, NZDCAD, NZDCHF, NZDJPY, NZDUSD, USDCAD, USDCHF, USDJPY, USDSGD, XAUUSD (Gold), XAGUSD (Silver). Untuk instrumen lainnya swap tetap dihitung dan seperti mode standar;
    4. Dilarang keras menggunakan strategi trading apa pun yang bertujuan (langsung atau tidak langsung) untuk mendapat untung dari selisih suku bunga (carry trade);
    5. Untuk transaksi yang dibuka lebih dari 2 hari, perusahaan mengenakan komisi tetap untuk setiap hari selama transaksi dibuka. Komisi ditetapkan dan ditentukan sebagai nilai 1 poin dari kesepakatan dalam dolar AS, dikalikan dengan poin swap dari pasangan mata uang yang sudah disepakati;
    6. Perusahaan berhak untuk menolak menyediakan layanan Free Swap kapan saja dan membebankan swap untuk setiap hari selama order dibuka jika terjadi pelanggaran.

    Cara Mendaftar akun Free Swap:

    • Daftar dan buat akun standar;
    • Verifikasi data pribadi;
    • Kirim permintaan untuk Free Swap di Personal Area anda;
    • Terima konfirmasi pengaktifan layanan Free Swap dan mulai trading.

    Hormat Kami
    ForexChief

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  11. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Bonus Omset

    "Bonus" memungkinkan pedagang aktif mendapatkan penghasilan tambahan dalam bentuk imbalan mingguan untuk omset perdagangan. Program ini beroperasi dalam mode otomatis dan tidak memerlukan aksi di Personal Area untuk mengaktifkan layanan ini. Pada akhir setiap minggu, omset perdagangan mingguan dihitung, dan bonus yang sesuai dikreditkan ke akun trading. keuntungan khas program bonus ini adalah tidak ada syarat dan ketentuan rahasia, tarif progresif, pembayaran mingguan, tidak ada MTP, dan penarikan tak terbatas.

    Syarat Dan Ketentuan

    1. Layanan ini tersedia untuk jenis akun berikut: MT4.DirectFX, MT4.Classic+, cent-MT4.DirectFX, cent-MT4.Classic+;

    2. Bonus dikreditkan ke akun trading pada akhir setiap minggu, setelah penutupan sesi perdagangan. Jumlah bonus dihitung berdasarkan order ditutup selama target minggu: Senin 00:00:01 - Jumat 23:59:59 (waktu server);

    3. Omset perdagangan dalam USD untuk order adalah sama dengan omset agregat untuk dua transaksi: transaksi order pembukaan dan transaksi order penutupan.

    Contoh:

    BUY 1 lot EURUSD (1 lot = 100,000 EUR) order dibuka pada harga 1.1257 dan ditutup pada 1.1283. Turnover trading dalam USD untuk order ini = (100,000 * 1.1257) + (100,000 * 1.1283) = 225,400 USD

    SELL 5 lot USDJPY (1 lot = 100,000 USD) order dibuka pada harga 109.806 dan ditutup di 109.352. Turnover trading dalam USD untuk order ini = (500,000 * 1) + (500,000 * 1) = 1,000,000 USD

    BUY 3.5 lot GBPUSD (1 lot = 100,000 GBP) order dibuka pada harga 1.2978 dan ditutup di 1.2985. Turnover trading dalam USD untuk order ini = (350,000 * 1.2978) + (350,000 * 1.2985) = 908,705 USD


    4. Semakin besar volume perdagangan mingguan, semakin tinggi tingkat net bonus akhir:

    5. Omset perdagangan dihitung berdasarkan penutupan order untuk semua instrumen yang tersedia untuk jenis akun yang dipilih;

    6. Trader bisa mendapatkan rincian informasi tentang setiap jumlah bonus yang dapat dihitung dengan mengklik jumlah dalam Personal Area;

    7. Bonus Turnover tidak akan diberikan dari turnover akun Welcome Bonus $100 yang aktif.

    8. Bonus dikreditkan ke akun tersebut dan dapat ditarik setiap saat, tanpa ada pembatasan.
    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  12. rahmatrabani

    rahmatrabani Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Mengenal Bull Di Forex

    Bull adalah trader yang mengharapkan harga akan naik. Trader jenis Bull membuka posisi Long, sehingga menciptakan permintaan dan menaikkan harga instrumen trading. Di pasar Bullish, ekonomi berjalan dengan baik, pengangguran menurun, PDB naik, dan harga juga tumbuh. Pasar ini dicirikan oleh optimisme, ekspektasi tinggi, dan kepercayaan investor.

    Asal namanya terinspirasi oleh sebuah analogi: banteng mengangkat tinggi tanduknya ke udara, seperti halnya trader Bull "mengangkat" harga dengan pembelian agresif.

    Bull bertujuan untuk menaikkan modal dengan memanfaatkan pertumbuhan pasar. Analis pasar dari pialang Forex membantu para trader terus mendapatkan informasi dan memprediksi pergerakan harga. Mereka membeli/melakukan Buy dengan harapan bisa menjualnya kembali di masa mendatang di harga lebih tinggi. Oleh karenanya, pasar dan tren yang menunjukkan kenaikan harga disebut Bullish. Terjadi peningkatan harga yang bertahap dalam periode waktu tertentu di pasar Bullish.

    Mengenal Bear di Forex

    Bear berusaha menurunkan harga, karena mereka pesimistis mengenai kenaikan harga. Pelaku pasar jenis ini mengharapkan harga akan turun. Bear menjual aset mereka untuk membelinya dengan harga lebih murah di masa mendatang. Istilah ini muncul dari gerakan beruang yang menancapkan cakarnya ke bawah.

    Pasar Bearish adalah lawan dari pasar Bullish: pengangguran meningkat, PDB menurun, dan harga juga turun. Di sini harga turun secara konstan di bawah tekanan berita negatif dan terus meningkatnya posisi Sell/menjual. Pasar Bearish ditandai oleh pendekatan pesimistis dan ekspektasi rendah. Ketika harga turun, pasar dan tren disebut Bearish jika terjadi dalam jangka waktu yang cukup panjang.


    Ketika Pasar Berubah Serta Hubungannya Dengan Bull And Bear

    Pasar Bearish dapat menjadi Bullish kapan saja. Pembalikan biasanya terjadi setelah pasar telah bergerak ke zona Oversold (terlalu banyak penjualan) dan harga saat ini tidak cocok dengan para seller. Berita positif mengenai Base Currency juga dapat menyebabkan perubahan tren. Dalam kasus ini, Bear tidak akan sanggup menahan pasar dan akan mulai menutup posisi yang sudah ada.

    Pasar Bullish biasanya cenderung terjadi setelah berita negatif dirilis atau sebelum bergerak ke zona Overbought (terlalu banyak pembelian).


     
  13. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point

    Harga Emas Spot Turun, Pasar Tunggu Rapat ECB dan the Fed
    [/CENTER
    Harga emas spot beranjak melemah pada Senin (27/04) petang di kala trader masih menunggu sinyal lanjutan sebelum mengambil posisi berikutnya menjelang pertemuan kebijakan bank sentral Eropa (ECB) dan the Fed pasca pengumuman kebijakan stimulus BOJ.
    Menurut data Investing.com hingga pukul 15.11 WIB, Emas Berjangka naik 0,08% di $1.737,00 per ons dan emas spot XAU/USD turun 0,54% di $1.719,57 per ons.
    Selama sepekan terakhir dilansir FXLeaders Senin (27/04) petang, logam mulia telah naik lebih dari 2% dipicu meningkatnya kekhawatiran resesi ekonomi global akibat pandemi covid-19. Perkiraan terbaru memprediksi bahwa ekonomi global dapat mengalami kontraksi sekitar 2% tahun ini bahkan saat pandemi terus melanda dan negara-negara terus memaksakan penghentian operasional sehingga membuat kegiatan ekonomi terhenti.
    Emas juga mendapat keuntungan dari pelemahan indeks dolar AS, yang terus diperdagangkan mendekati level tertinggi tiga minggu terhadap mata uang utama lainnya. Dolar AS telah berhasil menguat selama beberapa sesi perdagangan terakhir karena meningkatnya ekspektasi akan kembali dibukanya kegiatan ekonomi di AS.
    Meskipun daya tarik safe haven dari emas tetap menjadi fokus di tengah meningkatnya ketidakpastian pasar keuangan global, logam kuning telah mengalami permintaan yang lebih lemah di antara konsumen ritel lantaran tindakan karantina wilayah di seluruh dunia. Melonjaknya harga emas juga membuat konsumen ritel ragu-ragu untuk membeli emas fisik belakangan ini, bahkan meski emas tetap menjadi salah satu aset terbaik untuk berinvestasi.
    Sourch News : Investing.com
    Euro Melemah Setelah Pimpinan Uni Eropa Tak Sepak
    [​IMG]


    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  14. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Dolar AS Alami Tekanan Jual Dipicu Rencana Pembukaan Ekonomi


    Dollar AS mengalami tekanan jual agresif pada awal perdagangan Senin (27/04) karena kini trader mulai menjauh dari safe haven didorong semakin banyaknya negara mengumumkan rencana pencabutan bertahap pembatasan covid-19.

    Pada pukul 14.42 WIB, indeks dolar AS turun 0,43% di 100,007 menurut data Investing.com. GBP/USD naik 0,50% ke 1,2429 dan EUR/USD naik 0,15% di 1,0837.

    Di tanah air, rupiah akhirnya ditutup menguat 0,1% di 15.385,0 per dolar AS hingga pukul 14.58 WIB.

    Selama akhir pekan, jumlah kasus virus global terus menggambarkan situasi yang menggembirakan. Angka infeksi baru, kematian dan angka rawat inap semua turun dan negara dengan risiko korban tinggi seperti Italia dan Spanyol berencana untuk membuka kembali perekonomiannya.

    Menambah nada positif yakni adanya stimulus lanjutan dari Bank of Japan pada Senin sebelumnya. BOJ kemungkinan melakukan pembelian obligasi pemerintah Jepang tanpa batas dan juga meningkatkan plafon obligasi korporasi dan surat berharga komersial menjadi 20 triliun yen. USD/JPY pun melemah 0,27% di 107,21.

    Sementara negara Eropa yang paling terpukul covid-19, Italia, telah mengumumkan rencana mengurangi tindakan karantina wilayah nasional mulai 4 Mei. Di pusat kekuatan ekonomi kawasan, Jerman, produsen mobil besar di dunia, Volkswagen (DE:VOWG_p), pada hari Senin memulai kembali aktivitasnya di kantor pusat Wolfsburg.

    Di Inggris, Perdana Menteri Boris Johnson kembali bekerja setelah ia terkena virus, dan diharapkan untuk membahas rencana modifikasi - tetapi tidak menghapus - tindakan karantina wilayah, kemungkinan sebelum batas waktu 7 Mei ketika pemerintah secara hukum berkewajiban mengumumkan ulasan peraturan berikutnya.

    Investor telah berburu dolar selama beberapa pekan terakhir di tengah berlanjutnya gejolak ekonomi akibat pandemi covid-19, yang menyebabkan arus masuk safe haven dan kekurangan dolar.

    "Pemulihan penting ekuitas global selama bulan April sejauh ini mengisyaratkan beberapa kemungkinan efek penyeimbangan yang signifikan pada USD," kata analis di Danske Bank, dalam catatan penelitian. "Ini harusnya membuat USD negatif kali ini karena investor menyeimbangkan kembali posisi lindung nilainya atas aset USD menjelang akhir bulan."

    Investor kini akan mengawasi pertemuan Federal Reserve yang dijadwalkan berakhir pada Rabu setempat dan pertemuan Bank Sentral Eropa (ECB) hari Kamis ini.


    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  15. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    6 Tips Untuk Menguasai Analisa Teknikal Forex

    Seperti yang telah kami tuliskan di artikel disini , proses menganalisa pergerakan harga dalam forex trading secara umum bisa di bagi menjadi dua ; analisa teknikal forex dan analisa fundamental.

    Namun dalam prakteknya saat ini, ada kecenderungan bahwa analisa teknikal lebih banyak di pelajari oleh trader dibandingkan dengan fundamental.Hal ini dikarenakan belajar analisa teknikal forex cenderung lebih mudah di bandingkan faktor fundamental.

    Berikut ini beberapa tips yang mungkin bisa membantu anda dalam mempelajari cara analisa teknikal forex trading ;

    1. Jenis metode analisa teknikal

    Jenis tools dan metode yang digunakan dalam analisa teknikal cukup beragam. Oleh karena itu pastikan anda mengerti telebih dahulu metode analisa teknikal yang anda gunakan ; apakah berbasis indikator , berbasis pola atau pattern dalam chart, dan lain sebagainya .

    2. Pelajari dengan teliti

    Setiap metode analisa teknikal mempunya aturan atau rule penggunaan yang berbeda-beda . Oleh karena itu kami menyarankan kepada anda untuk mempelajari dengan teliti setiap rule dalam satu metode analisa teknikal, dan mengusai cara penggunaannya dalam praktek trading .

    Kadang, terdapat rumus dan ebook analisa teknikal forex yang disertakan dalam sistem trading yang anda pelajari. Jika ada, jangan sampai anda melewatkannya.

    3. Fokus

    Saat mempelajari satu metode analisa teknikal, pastikan anda untuk fokus . Sebelum benar-benar anda kuasai, jangan mudah berpindah fokus ke jenis analisa teknikal lainnya .

    Godaan untuk mempelajari banyak metode analisa teknikal forex akan banyak menghampiri anda, terutama setelah anda melihat screenshoot hasil profit dari trader yang menggunakan metode analisa teknikal lainnya .

    4. Sesuaikan dengan minat anda

    Setiap trader mempunyai kecenderungan untuk menyukai metode analisa teknikal tertentu . Usahakan anda sudah mengetahui jenis metode analisa teknikal forex yang anda sukai, misalkan menggunakan Moving averages, MACD, candlestick pattern, chart pattern, garis trendline, channel, dan lain sebagainya.

    Setelah anda tahu minat anda dimana, silahkan cari bahan pembelajaran seputar hal tersebut dan pelajari dengan disiplin. Jangan mudah tergoda dengan sistem atau metode analisa teknikal lainnya .

    5. Praktek

    Setelah menguasai konsep dan teori, ada baiknya anda langsung menggunakan metode analisa yang anda pelajari dalam trading . Untuk keperluan ini, gunakan selalu demo account sampai anda menguasai kelebihan dan kekurangan dari metode analisa teknikal yang anda gunakan.

    Jika merasa tidak nyaman dengan demo account, anda bisa menggunakan account trading gratisan dari promosi broker ataupun melakukan deposit di nano account yang banyak tersedia di broker online .

    6. Disiplin

    Usahakan untuk selalu disiplin dalam menjalankan metode analisa teknikal anda. Pastikan semua rule dan aturan dalam metode tersebut anda lakukan dengan benar. Dengan cara ini anda bisa mengetahui kelebihan dan kekurangan metode tersebut dan bisa lebih mudah melakukan perbaikan atau penyesuaian.

    Belajar analisa teknikal forex pada dasarnya cukup mudah, yang perlu anda lakukan adalah menemukan sumber pembelajaran dan mempelajarinya dengan benar. Tantangan terberatnya berada pada faktor kemauan untuk belajar, fokus dan disilpin .

    Banyak dari kalangan trader yang cenderung mencari jalan cepat. Jika anda salah satunya, perlu diperhatikan bahwa forex trading bukanlah hal yang bisa dikuasai secara singkat.

    Forex trading memerlukan modal ketekunan dan disiplin yang tinggi. Jika forex trading mudah untuk dikuasai, jika jalan cepat menuju kaya dalam forex trading itu ada, tentunya data statistik bahwa 90% forex trader itu gagal tidak akan muncul bukan ?

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  16. rahmatrabani

    rahmatrabani Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Tetap Teguh pada Rencana Trading Saat Anda Sedang Menang Berturut-Turut



    Mengendalikan emosi dan menjaga pikiran tetap tenang di saat-saat Anda mengalami kerugian atau penurunan modal trading dalam jumlah besar adalah kunci untuk memperoleh keuntungan secara konsisten. Namun, mengendalikan emosi saat Anda menang ternyata sama pentingnya. Sebab menjadi terlalu percaya diri dalam trading juga tidak baik.

    Ketika seorang trader jadi terlalu percaya diri biasanya ditandai oleh keyakinan berlebihan pada keterampilan trading seseorang. Keyakinan sangat penting untuk menjadi trader forex yang sukses. Namun, keyakinan berlebihan bisa membuat Anda berpikir bahwa Anda tahu segalanya tentang pasar dan bahwa tidak mungkin Anda akan kalah.

    Trader yang terlalu percaya diri biasanya mendapat masalah dengan memperdagangkan ukuran posisi yang lebih besar dari biasanya, melakukan hal yang sama kendati langkah tersebut tidak berhasil, atau overtrading (membuka posisi trading dalam jumlah banyak pada waktu berbarengan).

    Jika Anda pernah melakukan trading buruk tersebut dan hasilnya membuat Anda kesal, jangan khawatir. Anda bukan satu-satunya yang bersalah karena terlalu percaya diri. Saat ini lebih penting untuk mencari tahu bagaimana cara agar Anda tidak mengulanginya lagi. Berikut ini beberapa saran untuk Anda:

    1. Mengkritik ide trading Anda sendiri.

    Anda harus bertanya pada diri sendiri, "Faktor apa yang dapat membatalkan ide trading saya?" Atau "Apa yang akan saya lakukan ketika arah pasar saya berlawanan dengan posisi trading saya?" Dari sana, pertimbangkan beberapa rencana darurat.

    Mengkritisi ide trading Anda sendiri akan membuat Anda menjadi lebih berhati-hati dalam mengelola trading Anda.

    2. Terapkan aturan entri Anda.

    Seperti disebutkan di atas, overtrading atau membuka posisi dalam jumlah banyak pada waktu berbarengan adalah salah satu tanda terlalu percaya diri. Periksa rencana trading Anda sebelum Anda memasuki trading.

    Apakah price action saat itu memenuhi kriteria entri Anda? Jika tidak, jangan langsung masuk hanya karena Anda memiliki "perasaan" bahwa pengaturan trading saat itu akan menghasilkan kemenangan lagi seperti trading sebelumnya.

    3. Batasi kerugian Anda.

    Sama seperti saat Anda mengalami kekalahan beruntun, menetapkan batas kerugian Anda juga perlu dilakukan saat Anda sedang di atas angin atau saat Anda berkemenangan.

    Ketika Anda mulai mengalami kerugian setelah memenangkan beberapa trading berturut-turut, ada kecenderungan bagi Anda untuk menganggap hal ini tidak masalah karena Anda masih memiliki banyak uang. Meskipun ini mungkin benar, bahayanya adalah Anda mungkin bersikap lunak dengan kinerja eksekusi Anda.

    Jika Anda tidak berhati-hati, Anda mungkin akan menjadi sangat permisif terhadap kerugian. Dan sebelum Anda menyadarinya, Anda sudah kehilangan semua profit Anda!

    Jadi pastikan untuk menentukan berapa banyak dari kemenangan Anda yang siap Anda "ikhlaskan."

    Katakanlah Anda telah kehilangan setengah dari keuntungan 3% Anda yang terbaru, Anda mungkin ingin istirahat sejenak dari trading forex, pertimbangkan kembali pendekatan trading Anda, dan periksa apa yang telah Anda lakukan secara berbeda.

    Pada akhirnya, semuanya kembali ke rencana trading forex Anda. Cara terbaik untuk menjaga diri Anda agar tidak terlalu percaya diri adalah dengan membuat rencana trading terperinci dan pegang teguh rencana itu.

    Kemenangan terasa menyenangkan sehingga itu membuat kita merasa seperti tak terkalahkan. Namun, begitu Anda mulai memiliki pemikiran seperti ini, saat itulah Anda menjadi paling rentan terhadap trading yang ceroboh dan keuntungan Anda bisa menguap dalam sekejap.

     
  17. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Putaran ke-13 dari kontes "Fast Warren"


    Pendaftaran putaran ke-13 kontes "Fast Warren" telah dibuka​


    Klien yang terhormat!

    Kami senang untuk memberitahukan kepada anda tentang pembukaan pendaftaran kontes "Fast Warren" putaran ke-13!

    Fast Warren - adalah kontes dua mingguan yang menggunakan akun "cent" dan memungkinkan untuk menggabungkan trading seperti biasa di akun anda dengan kompetisi untuk mendapatkan hadiah uang. Kontes diadakan dalam dua nominasi - "Profit terbesar" dan "Turnover tertinggi". Peserta dengan rating tertinggi dapat menjadi pemenang di kedua nominasi pada saat yang sama dan menerima hadiah untuk setiap kompetisi.

    Fitur dari kontes:

    • Total hadiah $ 2100;
    • Dua nominasi dan hadiah untuk 10 pemenang;
    • Semua strategi trading dan robot diperbolehkan;
    • Hadiah dapat diwithdraw langsung tanpa pembatasan;
    • Partisipasi dalam kontes dapat dihentikan setiap saat dengan dana yang disimpan.

    Informasi detail tentang ketentuan kontes dan prosedur pendaftaran dapat ditemukan pada halaman kontes "Fast Warren".

    Hormat kami,
    ForexChief

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  18. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Deposit dan Withdraw UAH melalui Privat24 dan Visa/MC

    Deposit dan Withdrawal dalam mata uang UAH melalui Privat24 dan Visa/MC
    Klien yang terhormat!

    Deposit dan Withdrawal dalam mata uang UAH melalui Privat24 dan Visa/MC sekarang tersedia di Personal Area.

    https://postimages.org/][​IMG][/CENTER[/URL]]

    Tidak ada komisi deposit akun via Privat24 dan Visa/MC atau sama dengan 0%, komisi withdraw -1,5% (minimal 30 UAH).

    Informasi selengkapnya tentang cara deposit dan withdraw dapat ditemukan di website pada bagian Deposit dan Penarikan.
    Hormat kami,
    ForexChief

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  19. jakaduriat

    jakaduriat Active Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Floating Leverage hingga 1:1000

    Leverage baru hingga 1:1000 tersedia untuk akun MetaTrader 4

    https://postimages.org/][​IMG][/CENTER[/URL]]

    Klien yang terhormat!

    Kami telah mengumpulkan dan menganalisa permintaan anda untuk meningkatkan leverage maksimal. Kami memberi tahu anda bahwa mulai 23 Agustus 2019, semua akun MT4 akan ditransfer ke kondisi margin baru dengan leverage floating hingga 1:1000.

    ForexChief Leverage 1-1000

    Anda dapat membaca selengkapnya tentang persyaratan margin baru di website kami pada bagian Persyaratan margin.

    Hormat kami,
    ForexChief

    Untuk selegkapnya kunjungi website kami


    Hormat kami,
    ForexChief

    [​IMG]

    Facebook ForexChief Indonesia
    Twitter ForexChief Indonesia
     
  20. rahmatrabani

    rahmatrabani Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Sebelum Mulai Trading Forex, Kuasai Pengetahuan Dasar Ini Terlebih Dahulu



    Sebelum mulai trading forex atau komoditi, Anda perlu melakukan kegiatan investasi terlebih dahulu. Namun investasi yang dimaksud di sini bukanlah investasi di instrumen keuangan, melainkan investasi berupa memperdalam pengetahuan mengenai trading. Ilmu trading ini didapat dari materi-materi tentang forex yang tersebar di internet. Atau belajar dari trader-trader berpengalaman, baik dalam forum seminar ataupun di forum online komunitas trader.

    Secara garis besar, Anda akan mempelajari pengetahuan-pengetahuan dasar seputar trading yang akan berguna sebagai bekal agar bisa mengelola akun trading Anda ke arah profit, antara lain:

    Trading Plan

    Trader yang mengalami kerugian banyak disebabkan karena minimnya ilmu mengenai trading forex yang dimiliki. Banyak yang berharap bisa cepat kaya dalam hitungan bulan. Padahal proses menguasai ilmu trading memerlukan waktu dan kesediaan untuk menimba ilmu dari trader berpengalaman atau sumber-sumber pengetahuan lainnya.

    Trading di forex dan pasar keuangan lainnya bukan hanya proses mengambil selisih keuntungan dari harga "jual" dikurangi harga "beli". Lebih dari itu ada proses menimba ilmu dan strategi. Dalam trading dibutuhkan perencanaan karena jika keputusan membeli dan menjual berdasarkan feeling saja maka tidak ada bedanya dengan berjudi. Anda memerlukan sebuah perencanaan dalam trading.

    Dalam rencana trading, Anda menentukan persen modal digunakan, berapa batas kerugian yang ditolerir dan berapa profit yang diincar. Sesudah itu konsistenlah dengan rencana trading Anda.

    Trading sesuai dengan arah tren

    Sudah menjadi rumusan utama di dunia trading agar jangan pernah melawan arah pasar. Karena itu di saat pasar bullish, pasang posisi Beli demikian pula saat pasar bearish, pasang posisi Jual. Awal mula sebuah tren dapat dimulai pada awal sesi perdagangan namun juga bisa terjadi pada tengah sesi perdagangan saat ada peristiwa besar, tidak lama usai rilis data pada kalender ekonomi atau pengumuman kebijakan moneter.

    Rasio risk/reward

    Setiap trader harus menentukan rasio risk/reward yaitu potensi risiko berbanding dengan potensi keuntungan yang bisa didapat. Risk/reward ratio ini didapat dari berapa pip batas besaran risiko (Stop Loss/SL) dibagi berapa pip batas profit (Take Profit/TP) yang ingin Anda dapatkan. Misalkan Anda ingin SL sebesar 20 pip dari level entry sementara TP sebesar 40 pip dari level entry, maka rasio risk/reward Anda adalah 1:2. Tiap trader menentukan rasio risk/reward yang berbeda-beda, ada yang menetapkan 1:2; 1:3 ; hingga 1:10.

    Namun yang harus diingat, level SL tidak boleh terlalu dekat jaraknya dengan level entry, misalnya Anda menetapkan SL 5 - 10 pip dari level entry. Karena, trading Anda bisa berhenti di saat ada peluang harga menyentuh level Take Profit yang dicanangkan sehingga menyebabkan strategi trading tidak berjalan dengan baik. Demikian pula Take Profit jangan telalu jauh dari level entry, karena di saat pasar tidak volatil maka level profit tidak tercapai.

    Disiplin

    Misal kamu menetapkan profit 50 pip namun kondisi pasar tiba-tiba volatil menyebabkan level terendah atau level tertinggi lebih dari 50 pip dari level entry Anda menyebabkan Anda mengubah level Take Profit menjadi 60 atau 70 pip. Saat Anda sudah mengubah, pasar sudah tidak volatil lagi dan berubah menjadi sideways atau mendatar. Karena itu janganlah mengubah TP di tengah trading.

    Siap menerima kerugian

    Setiap trading selalu ada risikonya. Seperti halnya trading barang fisik, trading forex, emas dan minyak berjangka juga ada risiko. Karena itu, siapkan mental Anda dan buat rencana trading yang baik agar kerugian diminimalisir.

    Mungkin Anda mengeluarkan uang atau waktu untuk menguasai pengetahuan di atas yang menjadi prinsip dasar dari trading. Namun percayalah, pengetahuan ini tidak sia-sia karena akan membantu Anda menuju tujuan trading Anda.

     

Share This Page